RAKYAT INDONESIA MENGGUGAT 2013

RAKYAT INDONESIA MENGGUGAT 2013
Di didikan pada 18 nopember 2012 di Gedung Indonesia Menggugat (GIM) Bandung: Keterwakilan Organisasi dan perorangan yang terdiri dari keterwakilan Petani, Nelayan, Buruh, Miskin Kota, Mahasiswa, Seniman, Budayawan, Lintas Agama, LSM/NGO dan ORMAS sebanyak kurang lebih 450 orang. Untuk tujuan:Menuju PERUBAHAN Indonesia yang lebih. Agenda utama RIM adalah: Pergantian Presiden dan Wakil Presiden secara Konstitusi UUD 1945; Nasionalisasi Aset negara; Perubahan sistem Hukum.

Sabtu, 05 Januari 2013

RAKYAT MENDAKWA persiapan KONSOLIDASI NASIONAL


Konsolidasi Persiapan pembentukan RAKYAT INDONESIA MENGGUGAT mengambil tema Indonesia MENDAKWA Rezim SBY Boediono.
Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan berbagai kelompok gerakan di Jakartadan jawa barat yang dihadiri oleh berbagaielemen gerakan rakyat. Pertemuan yang diselenggarakan di Taman ismail Marzuki (TIM) nopember 2012 ini bersepakat mendukung gagasan pembentukan organ gerakan secara nasional di bandung yang direncanakan pada 18 nopember 2012.
pertemuan ini antaralain dihadirioleh dan digagas oleh haris Rusli , Effendi Sama, Helmut,Bitor Suryadi, Ilham, Adi Masardi, Hata taliwan, Daus,Muklis, Pong hariatmo, Ilham B, Jabo,Roni, Joko Purwanto, Roy dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar